Kumpulan kata-kata, gambar, celotehan, puisi yang unik dan lucu terbaru 2015

Sabtu, 16 Agustus 2014

Tips Belajar Pintar

Belajar adalah merupakan sesuatu yang paling penting untuk kita semua. Belajar sangatlah baik apabila kita belajar secara continous secara terus menerus itu adalah merupkan belajar yang baik. Pada umumnya biasanya orang belajar pada saat mau menjelang ujian dan belajar pada waktu tersebut sangatlah tidak efektif. Paling tidak belajar sebulan sebelum ujian tersebut adalah merupakan masa yang ideal unuk mengulang pelajaran. Kalau saja mempunyai materi yang banyak bukanlah masalah. Berikut ini adalah tips belajar pintar.


Membaca itu merupakan kunci belajar
Agar kita selalu paham, yang kita bisa lakukan adalah paling tidak kita membaca buku –buku materi dua kali sehari yaitu sebelum dan sesudah materi tersebut di terangkan oleh guru kita. Dikarenakan otak kita sudah mengolah materi tersebut, jadi kita bisa menyimpan materi tersebut di dalam  otak kita.

Bukan menghafal tetapi belajar memahami
Tujuan dari belajar itu sendiri adalah agar kita memahami tentang hal yang baru. Ada seseorang yang hafal 100 persen tentang pelajaran, akan tetapi yang terpenting adalah kita harus mengerti dengan semua materi yang di hafal tersebut. Apabila kita mau menghafal materi pelajaran sebaiknya di usahakan untuk memahami secara garis besar materi tersebut.

Mencatat isi pokok pelajaran
Sebaiknya kita tinggalkan catatan – catatan yang panjang dan yang terpenting adalah kita dapat mengambil dari kesimpulan dari pelajaran tersebut. Kesimpulan tersebut yang menjadi berguna pada waktu kita mengulang pelajaran.

Menghafal kata kunci
Terkadang kita harus menghafal materi yang banyak, dan materi yang banyak tersebut bisa kita siasati yakni dengan membuat kata kunci di setiap hafalan agar selalu mudah di ingat. Contohnya kata kunci untuk warna pelangi yakni MEJIKUHIBINIU yang kata kunci tersebut mengandung singkatan dari warna pelangi itu sendiri.

Memilih waktu yang tepat untuk belajar
Belajar itu paling asik adalah pada saat keadaan tubuh kita sehat atau masih segar. Tidak semua orang memiliki waktu belajar dengan tepat. Tetapi kebanyakan orang biasanya pada waktu pagi hari dan waktu tersebut di rasa sangat efektif untuk belajar dan berkonsentrasi penuh. Pada waktu ini sebaiknya di gunakan untuk mendapatkan dan mengolah dengan materi yang baru dan waktu sisanya baik digunakan untuk mengulang materi tersebut.

Membangun suasana belajar yang nyaman
Ada banyak selagi dalam hal membangun suasana belajar yang nyaman.  Pada saat belajar kita juga bisa mendengarkan lagu dengan kesukaan kita yang membuat belajar semakin nyaman. Soal tempat belajar kita juga harus di perhatikan, apabila kita merasa bosan belajar di kamar, sebaiknya kita pindah tempat tersebut ke tempat yag lain, misalnya di tempat ruang tamu, di halaman rumah bahkan di atap rumah agar suasana belajar menjadi lebih baru, asik dan nyaman.

Melatih kemampuan kita
Sebenarnya kita sendiri juga bisa melatih kemampuan otak kita yakni dengan pada setiap akhir bab pelajaran kita bisa mengerjakan soal – soal latihan tanpa harus menunggu instruksi dari sang guru. Dari jawaban kita tersebut kita dapat mengetahui kemapuan kita, dan apabila tidak ada soal yang paham sebaiknya kita harus bertanya pada guru.

Tips Belajar Pintar Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Nurfaqih

0 komentar:

Posting Komentar